Either Band Hardcore Dengan Tempo Cepat Melepas Single Perdana "Ataraxis"
cianjurmusikcadas.com - Band hardcore baru asal Cianjur bernama Either merilis single perdananya berjudul "Ataraxis" band yang diisi oleh pemain lama dengan personil Adit (Vokal) Rizki (Bass), Ihsan (Drum), dan Dio (Gitar) merilis single dengan hardcore kecepatan penuh yang menyeret paksa para pendengar untuk kembali merepresentasikan hidup dan segala pengharapan akan "ketenangan hidup" yang sejatinya hanya berada dalam alam pikiran sendiri, Ataraxis adalah katarsis, adalah bahan bakar untuk tetap waras di dunia yang absurd.
Dengarkan singlenya
Post a Comment for "Either Band Hardcore Dengan Tempo Cepat Melepas Single Perdana "Ataraxis""